ISLAM itu indah-----ISLAM itu sempurna dan ISLAM itu rahmatan lil 'alamin-----JANGAN Hanya menilai ISLAM dari pengikut / umatnya...!-----tapi Nilai lah ISLAM dari ajarannya...!-----Pelajarilah...!-----Jika Tidak Tahu Bertanyalah Pada Ahlinya-----maka anda akan mengetahui betapa menakjubkanya Islam bagi kehidupan manusia

Jumat, 06 September 2019

Belajar Bahasa Arab Online & Offline Bag-02


Dasar Bahasa Arab 02

TUGAS KEDUA

⏰ 03 Muharram 1441 H / 02 Sept 2019

Setelah koreksi dan evaluasi Tugas Pertama, maka kami memutuskan untuk memberikan tugas tambahan, yaitu :
❶Huruf hijaiyah / abjad arab
❷ Menulis Hadits Nabi Muhammad shalallahu 'alaihi wasalam

Perincian Tugas

1⃣ Menulis Minimal sekali, huruf hijaiyah ( abjad arab) disemua posisi sebagaimana berikut ini :

🔸 Ingat Jumlah huruf hijaiyah ada : 28

🔹Contoh huruf hijaiyah ketika SENDIRI
ا ب ت ث ج ح خ د ذ ر ز ز س ش ص ض ط ظ ع غ ف ق ك ل م ن ه و  ي

🔸Contoh huruf yang BISA bersambung dengan huruf setelahnya :
بــ . . تــ . . ثــ . . جــ . . حــ . . خــ . .  ســ . . شــ . . صــ . . ضــ . . طــ . . ظــ . . عــ . . غــ . . فــ . . قــ . . كــ . . . لــ . . مــ . . نــ هــ . . يــ

🔹Contoh huruf yang TIDAK BISA bersambung dengan huruf setelahnya, dan TIDAK BISA BERADA DI TENGAH kata :
ا أ إ د ذ ر ز ز و

🔸Contoh penulisan huruf ketika di TENGAH kata :
ــبــ . ــتــ . ــثــ . ــجــ . ــحــ . ــخــ . ــســ . ــشــ . ــصــ . ــضــ . ــطــ . ــظــ . ــعــ . ــغــ . ــفــ . ــقــ . ــكــ . ــلــ . ــمــ . ــنــ . ــهــ . ــيــ

🔸Contoh penulisan huruf ketika di AKHIR kata :
ــأ . ــب . ــت . ــث . ــج . ــح . ــخ . ــد . ــذ . ــر . ــز . ــز . ــس . ــش . ــص . ــض . ــط . ــظ . ــع . ــغ . ــف . ــق . ــك . ــل . ــم . ــن . ــه . ــو . ــي

🔹Huruf istimewa 🙂 :
آ .. لا .. لآ .. لإ .. لأ .. ــلأ .. ــلإ .. ؤ .. ء .. ى .. ئ .. ة ..
  ــؤ .. ــى .. ــئ .. ــة ..

🌀 Perbedaan / Nama Ta' : ت / ة

ت Tak maftuhah
تاء مفتوحة

ة : Tak Marbutoh
تاء مربوطة

🌀 Perbedaan Alif dan hamzah

Alif / ا : tidak bisa berharokat / tidak bisa menerima harokat.

_Contoh kata :_
*قَالَ*  : ق ا ل

Hamzah / ء : Bisa menerina harokat :
ء / أ / إ / آ / ئ / ؤ

_Contoh :_
إِلَـٰهِ ٱلنَّاسِ
[Surat An-Nas 3]
إِلَـٰهِ : إ ل ه
ٱلنَّاسِ : ا ل ن ا س

2⃣ Silahkan menulis hadits berikut ini beserta terjemahnya :

حَدَّثَنَا نَصْرُ بْنُ عَلِيٍّ الْجَهْضَمِيُّ حَدَّثَنَا عَبْدُ اللَّهِ بْنُ دَاوُدَ عَنْ عَاصِمِ بْنِ رَجَاءِ بْنِ حَيْوَةَ عَنْ دَاوُدَ بْنِ جَمِيلٍ عَنْ كَثِيرِ بْنِ قَيْسٍ قَالَ
كُنْتُ جَالِسًا عِنْدَ أَبِي الدَّرْدَاءِ فِي مَسْجِدِ دِمَشْقَ فَأَتَاهُ رَجُلٌ
فَقَالَ يَا أَبَا الدَّرْدَاءِ أَتَيْتُكَ مِنْ الْمَدِينَةِ مَدِينَةِ رَسُولِ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ لِحَدِيثٍ بَلَغَنِي أَنَّكَ تُحَدِّثُ بِهِ عَنْ النَّبِيِّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ
قَالَ فَمَا جَاءَ بِكَ تِجَارَةٌ
قَالَ لَا
قَالَ وَلَا جَاءَ بِكَ غَيْرُهُ
قَالَ لَا
قَالَ فَإِنِّي سَمِعْتُ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يَقُولُ
➖ مَنْ سَلَكَ طَرِيقًا يَلْتَمِسُ فِيهِ عِلْمًا سَهَّلَ اللَّهُ لَهُ طَرِيقًا إِلَى الْجَنَّةِ
➖ وَإِنَّ الْمَلَائِكَةَ لَتَضَعُ أَجْنِحَتَهَا رِضًا لِطَالِبِ الْعِلْمِ
➖ وَإِنَّ طَالِبَ الْعِلْمِ يَسْتَغْفِرُ لَهُ مَنْ فِي السَّمَاءِ وَالْأَرْضِ حَتَّى الْحِيتَانِ فِي الْمَاءِ
➖ وَإِنَّ فَضْلَ الْعَالِمِ عَلَى الْعَابِدِ كَفَضْلِ الْقَمَرِ عَلَى سَائِرِ الْكَوَاكِبِ
➖ إِنَّ الْعُلَمَاءَ هُمْ وَرَثَةُ الْأَنْبِيَاءِ إِنَّ الْأَنْبِيَاءَ لَمْ يُوَرِّثُوا دِينَارًا وَلَا دِرْهَمًا إِنَّمَا وَرَّثُوا الْعِلْمَ
➖ فَمَنْ أَخَذَهُ أَخَذَ بِحَظٍّ وَافِرٍ

Artinya :
Telah menceritakan kepada kami Nashr bin Ali Al Jahdlami berkata, telah menceritakan kepada kami Abdullah bin Daud dari 'Ashim bin Raja` bin Haiwah dari Dawud bin Jamil dari *Katsir bin Qais ia berkata;*
"Ketika aku sedang duduk di samping Abu Darda di masjid Damaskus, tiba-tiba datang seseorang *seraya berkata;*
"Hai Abu Darda, aku mendatangi anda dari kota Madinah, kota Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam karena satu hadits yang telah sampai kepadaku, bahwa engkau telah menceritakannya dari Nabi shallallahu 'alaihi wasallam! "
*Lalu Abu Darda bertanya;*
"Apakah engkau datang karena berniaga?"
*Katsir bin Qais menjawab;* "Bukan,
*" Abu Darda` bertanya lagi,* "Apakah karena ada urusan yang lainnya?"
*Katsir bin Qais menjawab;* "Bukan, "
*Katsir bin Qais berkata;* "Sesungguhnya aku mendengar *Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda:*
➖ "Barangsiapa meniti jalan untuk mencari ilmu, Allah akan permudahkan baginya jalan menuju surga.
➖Para Malaikat akan membentangkan sayapnya karena ridha kepada penuntut ilmu.
➖ Dan seorang penuntut ilmu akan dimintakan ampunan oleh penghuni langit dan bumi hingga ikan yang ada di air.
➖Sungguh, keutamaan seorang alim dibanding seorang ahli ibadah adalah ibarat bulan purnama atas semua bintang.
➖ Sesungguhnya para ulama adalah pewaris para Nabi, dan para Nabi tidak mewariskan dinar maupun dirham, akan tetapi mereka mewariskan ilmu.
➖ Barangsiapa mengambilnya, maka ia telah mengambil bagian yang sangat besar."
📚(HR. Ibnu Majah: 219)

*Dikutip dari :*
http://hadits.in/ibnumajah/219

♻Mohon maaf tugas agak banyak, semoga bermanfaat dan menjadi dasar yang bagus sebelum belajar Bahasa Arab... آمين

✅ Jangan lupa evaluasi / koreksi tugas pertama kemaren, kesalahan inti :
🚫 Spasi
⛔ Penempatan huruf arab
📛 Cara penulisan

✳ Jika ada yang kurang / lebih atau ingin di tanyakan tafadhol (dipersilahkan)

📝 TUGAS WAJIB hanya sekali...
jika ingin menulis lebih dari sekali tafadhol / dipersilahkan...

Madiun 8 Muharram 1441 H
📝mha el _kanzu

0 komentar:

Posting Komentar

Recent Post